Ads 468x60px

Saturday, August 25, 2007

Trailing Stop

Trailing Stop : fasilitas yang dimana berguna untuk melindungi profit anda dari kerugian dengan cara menaikkan stop-lossnya setahap demi setahap secara otomatis.

Contoh Trailing Stop : Anda melakukan order open BUY di GBP/USD pada harga 1.8500 dan kemudian harga bergerak naik hingga ke 1.8530, tetapi belum anda close karena anda ingin mendapatkan profit lebih maximal lagi, sehingga untuk melindungi agar profit anda tersebut tidak berbalik menjadi loss atau negatif maka anda bisa men-set perintah Trailing Stop ini, misalkan anda set Trailing Stopnya dengan 20 pips, maka berarti stop loss anda akan diatur di jarak 20 pips dari running yang sedang berjalan dan akan naik bertahap sesuai dengan profit anda, yaitu kalau dalam contoh ini di angka 1.8510 (1.8530 – 20 pips), dan jika harga masih bergerak naik ke arah 1.8570 maka stop-loss anda akan naik juga ke 1.8550 (1.8570 – 20 pips), sehingga ketika harga dari 1.8570 tersebut berbalik turun maka stop loss anda tidak akan ikut turun, dan kemudian jika turun terus dan menyentuh ke 1.8550 maka posisi anda akan diclose otomatis dengan hasil profit 50 pips (1.8550 – 1.8500). Jadi dengan Trailing Stop maka profit anda bisa lebih maximal tanpa anda harus kuatir berbalik menjadi loss.

Sayangnya di MV tidak ada fasilitas ini :))

Salam Sukses,
Gatot AP

Misal:

buy Eu di 1.3400 TP 1.3500 SL 1.3300 TR 20 pip,ketika harga gerak ke 1.3420 maka posisi jadi buy di 1.3400 TP 1.3500 (tetap) SL 1.3400 (berubah ke harga open),begitu juga kalo hrga terus gerak ke 1.3440 maka posisi skrg buy 1.3400 TP 1.3500(tetap) SL 1.3420 (naik 20 pip lagi)

semua secara otomatis.

7 comments:

Marjan said...

Ouh begitu ya trailing stop tu, baru faham, untungnya juga baru open account di fxopen yg support TR, marketiva tetap jalan,

Komunitas Bisa Menulis Blog - WA 0812.134.5587 said...

Thanks bgt atas infonya.

belajar backlink

marketivaus said...

makasih infonya

Anonymous said...

makasih banget ngerti dikit lah....baru belajar cari duit di forex ....salam kenal

Anonymous said...

wah matur suwun maz.infonya tapi aku manu tanya mohon dijawab krn sy benar benar pemula , dalam contoh itu hasil ok lha kalau harga turun kita di close posisi berapa.

Unknown said...

Terima Kasih Infonya Gan. Sangat bermanfaat bagi pemula seperti saya ini mengenai pengertian trailing stop

Unknown said...

untuk mulai penerapan trailing stop ini,minimal pergerakan barapa pips bos?